Pandemi COVID-19 menjadi salah satu kondisi di mana setiap masyarakat diseluruh dunia harus menjaga kesehatan tubuhnya dan mencegah penyebaran virus yang lebih luas. Salah satu cara menjaga kesehatannya itu adalah dengan berolahraga minimal 30 menit setiap harinya. Pastinya selama masa pandemi COVID-19, banyak banget para dokter, ahli hingga sanak famili yang menganjurkan bahkan mengingatkan kita…